Konfigurasi daftar Aplikasi Web yang diinstal otomatis

Menyetel kebijakan akan menentukan daftar aplikasi web yang diinstal otomatis, tanpa interaksi pengguna, dan yang tidak dapat di-uninstal atau dinonaktifkan pengguna.

Setiap item daftar kebijakan adalah objek yang berisi satu elemen wajib:
url (URL aplikasi web yang akan diinstal)

dan 3 elemen opsional:
- default_launch_container
(untuk cara aplikasi web terbuka—tab baru adalah default)

- create_desktop_shortcut
(Berlaku jika Anda ingin membuat pintasan desktop Linux dan
Microsoft® Windows®).

- fallback_app_name
(Mulai dari Google Chrome versi 90,
memungkinkan Anda mengganti nama aplikasi jika aplikasi bukan
Progressive Web App (PWA), atau mengganti nama aplikasi yang diinstal
sementara jika aplikasi adalah PWA tetapi perlu autentikasi sebelum
penginstalan dapat diselesaikan.)

Lihat PinnedLauncherApps untuk menyematkan aplikasi ke rak Google Chrome OS.
Buka https://cloud.google.com/docs/chrome-enterprise/policies/?policy=WebAppInstallForceList untuk informasi lebih lanjut terkait skema dan pemformatan.

Nilai contoh:

[
{
"url": "https://www.google.com/maps",
"default_launch_container": "window",
"create_desktop_shortcut": true
},
{
"url": "https://docs.google.com",
"default_launch_container": "tab"
},
{
"url": "https://docs.google.com/editor",
"default_launch_container": "window",
"fallback_app_name": "Editor"
}
]

Supported on: Microsoft Windows 7 atau lebih baru

URL untuk Aplikasi Web diinstal otomatis.

Registry HiveHKEY_LOCAL_MACHINE or HKEY_CURRENT_USER
Registry PathSoftware\Policies\Google\Chrome
Value NameWebAppInstallForceList
Value TypeREG_SZ
Default Value

chrome.admx

Administrative Templates (Computers)

Administrative Templates (Users)